Teknik Perminyakan

Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau berdiri pada tanggal 22 Mei 1984 dengan dasar bahwa Riau adalah salah satu bagian dari Indonesia yang menghasilkan minyak paling besar sekaligus menjadi pusat perkembangan industri pada sektor Migas. Sehingga dibutuhkan adanya sumber daya manusia berkualitas untuk mengisi peluang kerja yang tersedia di tempat tersebut. Salah satu tujuan dari adanya keilmuan Teknik Perminyakan di Universitas Islam Riau adalah untuk menghasilkan lulusan sarjana Teknik Perminyakan yang berkualitas dan siap bersaing baik dalam skala nasional maupun internasional serta berkarakter religius. Sedangkan strategi dari Program Studi agar dapat mencapai salah satu dari tujuan tersebut adalah dengan menyediakan dan melaksanakan kurikulum adaptif, relevan dan bermutu dilengkapi dengan penekanan sikap religius supaya dapat meningkatkan mutu lulusan.

Program Studi Teknik Perminyakan

Berdiri pada tanggal 22 Mei 1984 dengan dasar bahwa Riau adalah salah satu bagian dari Indonesia yang menghasilkan minyak paling besar sekaligus menjadi pusat perkembangan industri pada sektor Migas. Sehingga adanya keilmuan Teknik Perminyakan di Universitas Islam Riau adalah untuk menghasilkan lulusan sarjana Teknik Perminyakan yang berkualitas dan siap bersaing baik dalam skala nasional maupun internasional serta berkarakter religius.

Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau didirikan dengan dukungan dari berbagai pihak, termasuk PT. Pacific Indonesia, para alumni Institut Teknologi Bandung, dan para pemangku kepentingan lainnya. Sebagai hasil dari dedikasi dan kerja keras bersama, Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau kini memiliki akreditasi “B” dari Kementerian Pendidikan Tinggi Indonesia dengan nomor SK 7277/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/XI/2020, menandai pencapaian penting dalam sejarah kami. Kami berkomitmen untuk terus melangkah maju, mengukir prestasi baru, dan memberikan kontribusi yang berarti bagi perkembangan industri minyak dan gas serta kemajuan bangsa.
PMB UIR
Previous slide
Next slide

Visi Keilmuan Program Studi

“Unggul dalam Penguasaan Keilmuan dan Teknologi untuk Perancangan, Analisis, Evaluasi dan Aplikasi pada Bidang Operasi dan Produksi Minyak dan Gas Bumi”

Misi Keilmuan Program Studi

  1. Melaksanakan dan mengembangkan pendidikan dan pengajaran yang berkualitas dan berwawasan global dalam bidang peningkatan operasi dan produksi minyak dan gas bumi
  2. Melaksanakan penelitian, pengembangan ilmu pengatahuan, dan teknologi di bidang peningkatan operasi dan produksi minyak dan gas bumi yang bersinergi dengan arah kebijakan nasional dan bertaraf internasional
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang terkait bidang peningkatan operasi dan produksi minyak dan gas bumi untuk memberikan nilai tambah untuk masyarakat lokal, nasional dan internasional

Tujuan Keilmuan Program Studi

  1. Menghasilkan lulusan teknik perminyakan yang bermutu dan berdaya saing nasional dan internasional dan berkarakter islami
  2. Menghasilkan penelitian, karya ilmiah dan teknologi pada bidang peningkatan operasi dan produksi minyak dan gas bumi yang dapat memenuhi kebutuhan nasional dan internasional serta berkeberlanjutan
  3. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat bidang peningkatan operasi dan produksi minyak dan gas bumi yang dapat memberikan nilai tambah dan dimanfaatkan oleh pemangku kepentingan
  4. Menjalin kerja sama dengan berbagai mitra untuk meningkatkan kualitas tri dharma perguruan tinggi

Profil Lulusan

 1. Subsurface Engineer

Memiliki kemampuan merancang, menerapakan, dan memacahkan permasalahan yang berkaitan dengan bidang peningkatan produksi bawah permukaan meliputi evaluasi formasi dan teknik reservoir secara individu maupun tim mengacu kepada berbagai faktor yang terkait serta memiliki sikap dan karakter yang unggul

2. Operation Engineer

Memiliki kemampuan merancang, menerapakan, dan memacahkan permasalahan yang berkaitan dengan bidang operasi meliputi perancangan sumur dan sistem produksi secara individu maupun tim mengacu kepada berbagai faktor yang terkait serta memiliki sikap dan karakter yang unggul

Kurikulum

Kurikulum Program Studi Teknik Perminyakan berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional (KKNI) – Merdeka BelajarKampus Merdeka (MBKM) dengan total 144 SKS yang tersebar dalam 8 semester

Kerjasama

Mitra Kerjasama Bidang Pendidikan

Mitra Kerjasama Bidang Penelitian

Mitra Kerjasama Bidang Pengabdian kepada Masyarakat

Buku Panduan

Mask group

Aktivitas Mahasiswa

  • Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)

  • HMTP (Petroleum Engineering Students Association)

  • IATMI UIR SC (Indonesian Petroleum Engineering Association)

  • SPE UIR SC (Society of Petroleum Engineers)

Sejarah

Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau berdiri pada tanggal 22 Mei 1984 dengan dasar bahwa Riau adalah salah satu bagian dari Indonesia yang menghasilkan minyak paling besar sekaligus menjadi pusat perkembangan industri pada sektor Migas. Sehingga dibutuhkan adanya sumber daya manusia berkualitas untuk mengisi peluang kerja yang tersedia di tempat tersebut. Salah satu tujuan dari adanya keilmuan Teknik Perminyakan di Universitas Islam Riau adalah untuk menghasilkan lulusan sarjana Teknik Perminyakan yang berkualitas dan siap bersaing baik dalam skala nasional maupun internasional serta berkarakter religius. Sedangkan strategi dari Program Studi agar dapat mencapai salah satu dari tujuan tersebut adalah dengan menyediakan dan melaksanakan kurikulum adaptif, relevan dan bermutu dilengkapi dengan penekanan sikap religius supaya dapat meningkatkan mutu lulusan.


Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau didirikan dengan dukungan dari berbagai pihak, termasuk PT. Pacific Indonesia, para alumni Institut Teknologi Bandung, dan para pemangku kepentingan lainnya. Sebagai hasil dari dedikasi dan kerja keras bersama, Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Islam Riau kini memiliki akreditasi “B” dari Kementerian Pendidikan Tinggi Indonesia dengan nomor SK 7277/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/XI/2020, menandai pencapaian penting dalam sejarah kami. Kami berkomitmen untuk terus melangkah maju, mengukir prestasi baru, dan memberikan kontribusi yang berarti bagi perkembangan industri minyak dan gas serta kemajuan bangsa.

Visi Keilmuan Program Studi

“Unggul dalam Penguasaan Keilmuan dan Teknologi untuk Perancangan, Analisis, Evaluasi dan Aplikasi pada Bidang Operasi dan Produksi Minyak dan Gas Bumi”

Misi Keilmuan Program Studi

Tujuan Keilmuan Program Studi

Bagan Struktur Organisasi

Dosen dan Tenaga Pendidik

Profil Lulusan

Kontribusi Prodi Terhadap Pihak Eksternal

Tracer Study Alumni

Tracer User

Peluang Karir

Kurikulum Program Studi Teknik Perminyakan berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional (KKNI) – Merdeka BelajarKampus Merdeka (MBKM) dengan total 144 SKS yang tersebar dalam 8 semester

Aktivitas Mahasiswa

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)

HMTP (Petroleum Engineering Students Association)

IATMI UIR SC (Indonesian Petroleum Engineering Association)

SPE UIR SC (Society of Petroleum Engineers)

Kerja Sama

Universitas Islam Riau

"to be world class islamic university base on iman and takwa"